23 March 2012

Tips Sederhana Memilih Calon Istri dan Calon Suami

Memilih istri itu seperti memilih sekolah yang berkwalitas. Karena istri adalah Madrasah pertama anak2 kita kelak, jangan lihat soal ''Bangunan fisik" nya tetapi lihat sejauh mana dia punya kurikulum yang bagus, visi, misi pendidikan yang jelas. Anak-anak berkwalitas tercipta dari IBU yang berkwalitas. Sedangkan Memilih Suami lebih susah lagi. karena kita memilih pemimpin yang di turuti dan di taati. bila salah lokomotif, maka bisa jadi...

19 March 2012

Catatan 10 Januari 2010

Dia datang menyapa hati yang rapuh... Berhias senyum dibibir, dia mulai kisah ini, Memberi warna pada tiap lembar putih buku kehidupan... Bak mentari dia hangatkan hati ini dgn kasihnya... Perlahan tapi pasti, dia mencuri setiap keping hati menjadikan nya satu... Tiada hari tanpa senyum dan tawa walau terkadang air mata basahi pipi. Tak mengapa karna dia slalu mengusap setiap bulir air mata yg menetes dengan kelembutan jemarinya... Ya TUHAN dia lah anugrah terindah yg kau berikan untuk ku... Memanjakan ku seperti Putri dalam dongeng... Mencintaiku...

09 March 2012

Rindu Yang Tak Bertepi

Siapa dya...? Lihatlah pria itu, nampak biasa saja tak ada yg istimewa... Tak rupawan atau pun gagah, tak seperti Pangeran berkuda putih... Sejenak bertanya dalam hati, ini kah dia pria itu ?  pria yg kata-katanya begitu bijak menenangkan hati yg resah... Ya tapi ini lah pria itu, dengan tas ransel d'pundak dan badan yg gempal itu.  Dia melempar senyum... Senyum yg terasa hangat menyapa... Dan hari itu adalah awal dari kisah yg indah ini, awal dari hari-hari sang Princess... Betapa bahagianya hari-hari nya saat itu, penuh dgn kasih sayang...

04 March 2012

Mungkin Tak Lagi Seindah Pelangi

Aku melangkah tanpa mu/ seisi ruang hati sepi/ mungkin tak lagi seindah pelangi/ Tak perlu ku sesali/ semua telah terjadi/ mungkin suatu hari/ ku temukan cinta itu lagi Maafkan aku yang telah mencinta mu/ aku tau ku tak pantas/ dampingi mu setiap waktu Apa daya ku/ ini suara hati ku/ aku akan pergi/ malam ini/ jangan kau tanya lagi/ entah di waktu lain/ aku kembali melihat indah senyum mu lagi Cilodong, 3/4/12 .. 12....